SAMARINDA. Walikota Samarinda, Syaharie Jaang meninjau Kampung Biru dan Kampung Borneo program dari Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) di RT. 33 dan 34 Gang Masjid, Jl Lambung Mangkurat, Selasa (7/1).
Dalam kesempatan ini tampak mendampingi Sekretaris Daerah Kota Samarinda, Sugeng Chairuddin, Asisten II Nina Endang Rahayu, Camat Samarinda Ilir Romdani, Lurah Setempat, pejabat terkait, Ketua RT. (KMF5/KMF10)